Pengarang: KH A Yasin asyomi
Penerbit: PP Al-hidayah, Kediri
Emansipasi
wanita mengalir dengan derasnya, nyaris tak terbendung lagi sehingga wanita
menyalahi kodrat kewanitaannya. Emansipasi menurut islam bukan kebebasan dan
kesamaan perempuan dan laki-laki yang tak terbatasi. Islam menghendaki
emansipasi yang sesuai dengan kodrat kewanitaan.islam tidak menghina wanita
dengan aturan-aturan syara’. Pemakaian jilbab, dilarang keluar rumah tanpa izin
merupakan aturan –aturan islam yang menghormati dan menjunjung tinggi harkat
dan martabat wanita.
Buku ini menjelaskan bagaimana etika istri kepada suami dan sebaliknya. Juga bagaiamana pergaulan suami istri dalam mencapai kebahagiaan dunia akhirat..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar